Perkuat Gerakan ‘Aisyiyah Anti Korupsi, MHH PPA Diskusikan Model dan Strategi Anti Korupsi
YOGYAKARTA – “Majelis Hukum dan HAM Pimpinan Pusat ‘Aisyiyah (MHH PP ‘Aisyiyah) gelar Webinar dengan tema “Gerakan ‘Aisyiyah Anti Korupsi” pada Sabtu (12/10/24). Kegiatan ini dilakukan dalam upata merumuskan strategi anti korupsi yang efektif dan inovatif. “Jadi mencari model dan bagaimana strategi mengimplementasikan model itu dan membuat modulnya untuk menjadi panduan,” hal tersebut disampaikan oleh […]

